Merawat anak adalah salah satu kewajiban yang harus dilakukan orang tua., bagaimanapun kondisi anak termasuk ketika memiliki down syndrome. Merawat anak yang memikiki kondisi down syndrome memang bukanlah hal mudah dan membutuhkan cukup kesabaran karena kondisinya yang memang berbeda dengan kondisi anak pada umumnya. Sehingga penting bagi orang tua dengan kondisi anak down syndrome untuk mencari informasi sebanyak mungkin bagaimana cara mendidik anak sehingga nantinya anak dengan kondisi down syndrome bisa tetap sehat dan produktif.
Namun meskipun begitu, anak-anak berkebutuhan khusus ini juga membutuhkan perawatan dan pendidikan sama halnya dengan anak-anak umumnya. Meskipun mendidik anak dengan kondisi down syndrome memiliki banyak tantangan, bahkan bisa-bisa menyebabkan rasa frustasi dan ingin menyerah. Tetap saja orang tua harus selalu bersabar dan terus mendorong agar anak down syndrome ini juga dapat tumbuh layaknya anak-anak umum lainnya. Meskipun membutuhkan waktu yang lebih banyak untuk belajar dibandingkan anak-anak normal lainnya, namun anak-anak dengan kondisi down syndrome juga bisa berprestasi. Bahkan sudah banyak pembuktian jika merawat serta memberikan kasih sayang yang cukup akan membuat anak dapat hidup seperti anak-anak lain pada umumnya. Nah berikut ini ada beberapa cara mendidik anak down syndrome yang perlu diketahui sebagai orang tua.
- Pahami Perkembangan Fisik dan Mental
- Konsisten Dalam Memperlakukan Anak
- Selalu Memberikan Kasih Sayang Yang Cukup Pada Anak
- Kenali Bakat Yang Dimiliki Anak
- Jangan Lupa Untuk Menyadari Kelemahan Anak
- Mencari Sekolah Yang Cocok
- Lindungi Anak Dari Penyakit Menular
- Mencari Tahu Banyak Informasi Terkait Situasi Yang Dihadapi
- Berkomunikasi Menggunakan Kalimat Pendek
- Mengajarkan Anak Untuk Bersosialisasi
- Kembangkan Hubungan Yang Sehat
Untuk informasi lebih lanjut mengenai Pelatihan / Bimbingan Teknis (BimTek) dapat menghubungi Admin Kami 0812-1501-7910