Pelatihan perkembangan anak-Alasan penting adanya pengembangan aspek sosial-emosional yaitu membantu anak untuk mengekspresikan diri. Anak-anak cenderung mengikuti tingkah laku dan cara berbicara orang di sekitarnya. Namun, anak tidak tahu bahwa itu baik atau tidaknya. Jadi, para orang tua bisa membantu si kecil untuk mengungkapkan emosinya sendiri.

Karena sosial dan emosi yang positif memudahkan anak untuk bergaul dengan sesamanya dan belajar dengan lebih baik, juga dalam aktivitas lainnya di lingkungan sosial.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai pelatihan dapat menghubungi admin kami (6281232999470)